Courtesy https://universitaspertamina.ac.id |
Universitas Pertamina (UP) diresmikan berdiri pada 11
Februari 2016 yang berlokasi di daerah Simprug, Jakarta Selatan. Berdirinya
universitas ini merupakan wujud kontribusi PT. Pertamina (Persero) kepada
masyarakat melalui penyelenggaraan pendidikan tinggi. Pengelolaan UP dilakukan
oleh Yayasan Pertamina atau Pertamina Foundation.
UP didirikan dengan semangat menjadi perguruan tinggi
berkelas dunia di bidang bisnis dan teknologi energi. UP bertekad untuk
mencerdaskan kehidupan bangsa. Salah satu upayanya adalah dengan memberikan
kesempatan untuk menempuh pendidikan yang berkualitas dan terjangkau. UP
menyediakan beasiswa bagi masyarakat yang berasal dari golongan ekonomi lemah
dan/atau berprestasi secara akademik.
Lowongan Kerja Terbaru di Universitas Pertamina (UP).
Universitas Pertamina membuka kesempatan kepada masyarakat
untuk bergabung dengan posisi sebagai berikut:
Staf Perencanaan
Manajer Akuntansi
Laboran Televisi
Laboran Radio
Asisten Laboratorium Struktur
Staf Komunikasi Visual
Staf Programmer/ Apps developer
Staf Programmer/ Database Administrator
Staf Administrasi Program Studi
Dosen Tetap Universitas Pertamina
Kualifikasi untuk Lowongan Kerja Terbaru di Universitas Pertamina (UP).
Pria maupun Wanita
Usia maksimal 48 tahun
Pendidikan SMK, Diploma hingga S3
Fresh graduate maupun Pengalaman di bidang yang sama
Mampu bekerjasama dalam tim maupun individu
info syarat kualifikasi lebih lengkap dan pendaftaran online
kunjungi laman resmi
Pendaftaran terakhir Jumat 15 Maret
2019 pukul 16.00
Jl. Teuku Nyak Arief, Simprug, Kebayoran Lama,
Jakarta 12220
Tidak ada komentar:
Posting Komentar