Courtesy www.pertamina.com |
Pertamina adalah
singkatan dari Perusahaan Pertambangan Minyak dan Gas Bumi Negara, merupakan
perusahaan pertambangan minyak dan Gas alam milik negara Indonesia yang
berbasis di Jakarta. Didirikan pada bulan Agustus 1968 oleh penggabungan
Pertamin (didirikan tahun 1961) dan Permina (didirikan tahun 1957).
Pertamina pada tahun
2013 merupakan produsen minyak mentah terbesar kedua di Indonesia setelah
Chevron Pacific Indonesia. Pada tahun 2013 untuk pertama kalinya, Pertamina
berada pada peringkat no. 122 di Fortune Globa dari 500 daftar perusahaan
dengan pendapatan yang berjumlah 70,9 milyar. Pertamina juga satu-satunya
perusahaan Indonesia yang tampil dalam daftar tersebut.
Lowongan Kerja Terbaru, PT. Pertamina (Persero).
Saat ini Pertamina
sedang membuka kesempatan karir bagi putra putri bangsa terbaik untuk menempati
posisi sebagai:
Officer Human Resources ( SDMOHR1701 )
Deskripsi Pekerjaan untuk Lowongan Kerja Terbaru, PT. Pertamina (Persero) sebagai Officer Human Resources:
Melakukan evaluasi dan
verifikasi kebutuhan tenaga kerja, serta melaksanakan proses recruitment
kandidat pekerja baru
Melakukan proses
identifikasi critical position, key successor, dan succession planning
Melakukan penyusunan
career path serta career planning untuk pekerja dan development program bagi
pekerja
Melakukan pengelolaan
performance management pekerja, serta menyelenggarakan proses competency
assessment
Melakukan pengelolaan
hubungan industrial antara pekerja, management dan Serikat Pekerja
Melakukan pengelolaan
proses internalisasi tata nilai dan budaya yang dibutuhkan organisasi serta
mempertahankan budaya tersebut tetap hidup dalam perusahaan
Melakukan pengembangan
desain struktur organisasi, job analysis dan job evaluation.
Kualifikasi untuk Lowongan Kerja Terbaru, PT. Pertamina (Persero) sebagai Officer Human Resources:
Sarjana dari berbagai
jurusan, diutamakan dari Manajemen SDM/ Psikologi (Industri & Organisasi)
S1 dengan pengalaman
kerja min. 5 tahun di bidang Human Resources Management
Menguasai kompetensi
dasar yang meliputi: Talent Management, Reward Management, Organization
Management, Industrial Relations dan HR Service Management.
Info lebih lengkap dan
pendaftaran online kunjungi laman resmi
Pendaftaran terakhir
pada 16 Januari
2017.
Jl. Medan Merdeka
Timur No. 1 A Jakarta - 10110
Tidak ada komentar:
Posting Komentar